DOWNLOAD GRATIS EBOOK MEMBUAT WEB SEKOLAH DENGAN JOOMLA 1.0


Apa itu Joomla ? Joomla berbeda dengan Mambo. Joomla merupakan salah satu sistem aplikasi manajemen situs yang terbuka (Open Source Content Management System-OS CMS) yang sangat hebat dan tercanggih di kelas CMS saat ini.  Hal ini sesuai dengan uji pakai para pengguna CMS.  Yang memberikan penilaian sesuai dengan kelengkapan fiturnya. Tak heran CMS Jomla menjadi berita dari mulut kemulut yang tak ada habisnya untuk dibahas. Para pemakai CMS banyak yang melakukan migrasi atau memindahkan pilihannya untuk beralih ke CMS Joomla.  CMS ajaib ini  cukup disegani di kalangan pengguna CMS dari tingkat amatir hingga tingkat profesional. Melalui ebook ini, anda akan dipandu bagaimana membuat web sekolah dengan joomla, berasal dari http://www.syarifudin.web.id ebook ini terdiri dari 6 bab, dimana
BAB 1 membahas tentang pengenalan joomla, jika ingin download KLIK DI SINI,
BAB II membahas tentang
fitur  Joomla dan perlengkapannya,
Mengenal  apa itu Modul (Module),
Mengenal Komponen (component)
Mengenal Mambot (mambots).
jika ingin download KLIK DI SINI,
BAB III membahas tentang
Apa dan  bagaimana sebuah web sekolah didisain dan direkayasa ?
Menjelaskan manajemen pemilihan informasi dan dokumen untuk dijadikan bahan sebuah web.
Mendefinisikan kategori informasi dan dokumen  yang bersifat Internal
Mempelajari bagaimana disain dan layout web
Mempelajari pemilihan disain rangka web  yang cocok
Mengenalkan dan memilih disain tampilan isi yang tepat. Apakah memilih
tampilan untuk: Font-Page Atau Back-Page?
Memilih disain menu yang diinginkan.  Apakah akan membuat menu  atas,
tengah, atau bawah ?
jika ingin download KLIK DI SINI,
BAB IV membahas tentang
Memberi informasi bagaimana cara melakukan proses instalasi
Mengenalkan cara-cara konfigurasi situs dalam instalasi Joomla
Mengenalkan tahap-tahap langkah instalasi  yang terdiri dari :
Pre-installation check, 2. License, Step 1, Step 2,  Step 3, Step 4
Mengenalkan cara mengkonfigurasi  system
Mempelajari dan menggunakan halaman administrator
Melakukan proses global configuration.
jika ingin download KLIK DI SINI,
BAB V membahas tentang
Mempelajari dan membuat daftar menu
Bagaimana membuat menu  sebuah web
Melakukan dan membuat Menu statis
Mempelajari cara membuat halaman profil sekolah
Bagaimana cara membuat hyperlink ke Link to menu
Bagaimana cara membuat menu dinamis
Mempelajari bagaiaman caranya membuat section dan content News
jika ingin download KLIK DI SINI,
BAB VI membahas tentang
Mempelajari cara membuat halaman Contact Us sebagai komponen pendukung situs
Mempelajari cara membuat halaman Weblink sebagai komponen pendukung situ
Mempelajari cara membuat halaman Pooling sebagai komponen pendukung situs
jika ingin download KLIK DI SINI,

0 komentar:

Posting Komentar

 
Powered by Blogger